Maret 2024
-
Surga dan Neraka
Dari kecil sampai sekarang aku sering mendengar pandangan orang lain tentang surga dan neraka. Ada yang menganggap surga kaya gini, neraka kaya gitu. Selain itu, ada juga yang punya pandangan kalau berbuat baik pada masa lalu, maka kita bisa masuk surga. Kalau perbuatan masa lalu tidak baik, maka kita bisa jadi masuk neraka. Ada yang khawatir juga tentang masa depan. Pas meninggal nanti masuk surga atau neraka ya? Buatku pribadi, aku ga mau pusing tentang masa lalu atau masa yang akan datang. Ga pusing sama masa lalu dan akibatnya. Ga pusing sama masa depan beserta kekhawatirannya. Aku mau fokus ke dalam diri aku sendiri: Surga atau neraka ya ada pada…
-
Letting Go
Pernah kan berhadapan dengan situasi mumet, banyak deadline dalam waktu yang sama? Jadi, waktu itu dikasih Tuhan: Semuanya di bulan Juli 2022! Sempat tanya why? Kok berentet? Sempet stress juga. Tapi…. Semuanya lancar dan revisian di approve 3 dosen dalam 1 hari. Akhirnya aku sadar kalau semua terjadi supaya kebaikan semesta, Tuhan, semakin terlihat olehku. Untung aku memilih untuk berusaha melakukan apa yang harusnya ku lakukan dan melepaskannya. Alias berserah. Kebayang kalau pergi ke Malang, ga akan ada simulasi dan kerja bareng tim untuk persiapan matang akreditasi. Udah merupakan hal yang umum kalau hidup pasti punya ekspektasi. Seringkali, ekspektasi yang ada membuat kita tertekan, jadi obsesif karena memaksa agar ekspektasi…
-
Sun Gazing Meditation
Beberapa hari yang lalu coach di kelompok belajar yang aku ikuti menyarankan untuk melakukan aktivitas Sun Gazing. Awalnya aku bingung Sun Gazing itu seperti apa. Ooo ternyata Sun Gazing itu menatap Matahari. Menatap Sang Mentari. Eitss tunggu dulu, ga semudah itu. Sun Gazing merupakan metode meditasi dengan memanfaatkan kekuatan penyembuhan dari Matahari dengan mengkoneksikan diri dengan energi matahari. Kemudian, lakukan Sun Gazing pada pagi atau sore. Terus, gimana cara melakukan meditasi Sun Gazing? Cara Meditasi Sun Gazing Berikut cara melakukan meditasi Sun Gazing: Terus, apa manfaat meditasi Sun Gazing? Manfaat Meditasi Sun Gazing Selanjutnya, meditasi Sun Gazing sangat bermanfaat bagi kesehatan fisik maupun mental. Manfaatnya antara lain: Pertama, tidur akan…
-
Everything I Do I Do It for You
Pernah kan lihat orang bantuin kita tapi mukanya asem? Terus, pernah juga kan ngerasain orang yang ga punya inisiatif kecuali dimintain tolong? Pernah ga ketika orang lain melakukan bantuan, tapi lakuinnya sambil marah-marah alias emosian? Pas aku cek, ternyata love language aku tuh act of service. Pantesan aku sebel banget ketemu sama orang yang kaya tadi aku ceritain. Act of Service Act of service merupakan salah satu dari love language dimana cinta diekspresikan lewat support, bantuan, action untuk buat orang lain merasa senang. Lebih jauh lagi, aku juga tipe orang yang suka mengekspresikan rasa sayangku lewat bantuan dan support. Dan, menurut Egbert & Polk (2006), love language kita sesuai dengan…
-
Geli Sama Cicak
Ceritanya gini, sku lagi di toilet, eh ketemu cicak yang udah tak bernyawa di lantai. Kalian tahu lah ya, cicak yang sudah mati itu kaya apa, teksturnya lentur banget kayak mie. Aku tuh paling geli sama cicak dari dulu. Padahal, menurut penelitian manusia paling takut sama binatang antara lain piranha, tikus, lebah, ular, kecoa dan laba-laba. Aku kasihan sama cicak itu, aku pengen banget pindahin dia ke halaman depan rumah yang ada tanahnya. Setidaknya cicak itu berada di tempat yang layak untuk diurai dan pada akhirnya menyatu dengan tanah. Tapi, diri ini masih merasa geli untuk mengambil tubuh Si Cicak. Untungnya, aku cuma geli aja bukan phobia. Oh iya, ketakutan…